Sistem Penerangan (Lighting System)

Sistem Penerangan (Lighting System) - Selamat datang di blog Dewi Amira, Info kali ini adalah tentang Sistem Penerangan (Lighting System) !! Semoga tulisan singkat dengan kategori Kelistrikan !! Motor !! otomotif !! ini bermanfaat bagi anda yang membutuhkan. Dan untuk anda yang baru berkunjung kenal dengan blog sederhana ini, Jangan lupa ikut menyebarluaskan postingan bertema Sistem Penerangan (Lighting System) ini ke social media anda, Semoga rezeki berlimpah ikut di permudahkan sang khalik yang maha kuasa, Selengkapnya lansung lihat infonya dibawah -->


Suatu sistem yang tidak kalah pentingnya dalam sepeda motor adalah sistem penerangan. Sistem penerangan sangat diperlukan untuk keselamatan pengendaraan, khususnya di malam hari dan juga untuk memberi isyarat/tanda pada kendaraan lainnya. Sistem penerangan pada sepeda motor dibagi menjadi dua fungsi, yaitu; 1) sebagai penerangan (illumination) dan 2) sebagai pemberi isyarat/peringatan (signalling/warning).

Yang termasuk ke dalam fungsi penerangan antara lain :
  1. Headlight (lampu kepala/depan)
  2. Trailight (lampu belakang),
  3. Instrument lights (lampu-lampu instrumen).
Sedangkan yang termasuk ke dalam fungsi pemberi isyarat antara lain :
  1. Brake light (lampu rem)
  2. Turn signals (lampu sein/tanda belok),
  3. Oil pressure dan level light (lampu tanda tekanan dan level oil)
  4. Netral light (lampu netral untuk transmisi/perseneling)
  5. Charging light (lampu tanda pengisian). Tidak semua sepeda motor dilengkapi charging light.
  6. Untuk sistem yang lebih komplit, misalnya pada sepeda motor dengan sistem bahan bakar tipe injeksi (EFI), kadang-kadang terdapat juga hazard lamp (lampu hazard/tanda bahaya), low fuel warning (pemberi peringatan bahan bakar sudah hampir kosong), temperature warning (pemberi peringatan suhu), electronic fault warning (pemberi peringatan terjadinya kesalahan/masalah pada komponen elektronik), dan sebagainya.
Contoh penempatan sistem penerangan (lighting system), baik yang berfungsi sebagai penerangan maupun pemberi isyarat adalah seperti gambar dibawah ini.

Penempatan sistem penerangan pada salah satu sepeda motor



Demikianlah Artikel Sistem Penerangan (Lighting System), Semoga dengan adanya artikel singkat seperti Informasi postingan Sistem Penerangan (Lighting System) ini, Anda benar benar sudah menemukan artikel yang sedang anda butuhkan Sekarang. Jangan lupa untuk menyebarluaskan informasi Sistem Penerangan (Lighting System) ini untuk orang orang terdekat anda, Bagikan infonya melalui fasilitas layanan Share Facebook maupun Twitter yang tersedia di situs ini.

Back To Top
close